Minggu, 24 Maret 2013

Cara mempercepat internet lebih kenceng


OS windows sudah membatasi bandwidth untuk koneksi internet sebanyak 20% dari total bandwidth yang
seharusnya bisa maksimal, jika netter ingin menambah bandwidth internet supaya koneksinya terasa lebih cepat dan kencang, dapat dilakukan dengan cara mengurangi ataupun mengosongkan batasan bandwidth tersebut.

>>Adapun langkah-langkahnya sebagai berikut (khusus windows XP):
1. Klik Start
2. Klik Run
3. Ketik gpedit.msc lalu OK
4. Selanjutnya klik Administrative Templates pada bagian computer configuration
5. Lalu klik Network
6. Langkah berikutnya klik QoS Packet scheduler
7. Klik Limit Reservable Bandwidth
8. Pada bagian setting pilih enable
9. Berikutnya ubah Bandwidth Limit (%) menjadi 0
10. Klik Apply dan Ok
11. Terakhir close dan restart komputer atau Laptop Anda..

Udah Di Tested Di Window 8 ~ 7 ( Xp Belum Tau)


Hasil Test Nya Setelah Gue Pake
[Image: 2z4zakh.png]
Share:

0 komentar:

Posting Komentar

Maaf sebelumnya klo blog saya kebanyak berisi yang 18+
ini semua permintaan dari orang biar nih site rame
jadi mohon komentar di jaga atau saya banned IP ^^